Berikut Beberapa Hero Goldlane Meta Season 34 Mobile Legends!

Berikut Beberapa Hero Goldlane Meta Season 34 Mobile Legends!

Moonton sebagai developer selalu memberikan update patch notes terbaru untuk menjaga keseimbangan satu hero dengan yang lainnya. Hero META sendiri merupakan hero yang di anggap OP dan cocok di pakai pada strategi baru yang hadir.

Biasanya meta bakalan selalu berubah-ubah dalam Mobile Legends, terutama ketika terdapat update terbaru seperti, buff, nerf, hero adjustment, hero baru, hero revamp dan item baru. Lalu, hero goldlane apa saja yang terbaik pada meta season 34 ini? langsung cek di bawah.

Berikut Beberapa Hero Goldlane Meta

1. Moskov

As of right now where do you guys think moskov should be ranked from F to S  (your opinion) : r/MobileLegendsGame

Beberapa waktu lalu, Moskov di berikan revamp yang di mana bisa  berteleportasi jika tombak Ultimatenya mengenai musuh. Attack speed tinggi dan penetrasi ke musuh di belakang dengan skill pasifnya, memungkinkan ia untuk menyerang beberapa musuh sekaligus. Tidak lupa skill 1 yang membuatnya menjadi sangat lincah.

2. Melissa

Melissa Mobile Legends: Cara Main, Kelebihan, dan Kekurangan - Blibli  Friends

Melissa menjadi hero yang sangat kuat ketika duel berkat skill 2 (Doll Buster) yang memberikan zoning dan damage area yang luas. Ia juga cocok untuk melawan hero melee yang sering menekannya di goldlane.

3. Natan

Mobile Legends Natan guide: Best build, skills, emblem | ONE Esports

Menjadi salah satu Marksman yang mengandalkan kekuatan magis untuk bertarung. Natan juga bisa semakin baik seiring dengan kemampuan uniknya yang memanfaatkan attack speed. Cocok untuk pertarungan late game.

Baca Juga
Iklan HTML
slot slot gacor